Jumat, 30 Mei 2014

Flow Chart

FlowChart


Halo Guys,Kali ini saya akan berbagi materi tentang flowchart.
. Flowchart merupakan diagram alur untuk
menyimbolkan algoritma yang telah dibuat dengan simbol-simbol tertentu. Lebih
Lanjutnya baca postingan dibawah ini ya

Βͺ      Flowchart (Diagram Alur)
Flowchart ialah urutan langkah-langkah penyelesaian suatu permasalahan secara sistematis dan logis dengan menggunakan gambar-gambar atau simbol-simbol.
Flowchart sebenarnya sama saja dengan algoritma, namun dalam flowchart kita menggunakan simbol-simbol utuk menentukan bagian apa langkah tersebut, apakah bagian input/output, process, dan lain sebagainya dengan bahasa didalamnya yang lebih singkat. Berikut ini adalah simbol-simbol dalam flowchart :
Simbol
Nama
Fungsi





Input/Output
Digunakan untuk mewakili proses keluar masuknya informasi pada sistem.





Process
Digunakan untuk menunjukkan aktifitas utama/ proses pada sistem.




Terminator
Digunakan untuk menunjukkan awal mulai dan akhir dari kegiatan.






Decision
Digunakan untuk mewakili proses keputusan yang dilakukan dalam sistem.





Conector
Sebagai penghubung bila flowchart terpotong dan masih mempunyai sambungan.





Preparation
Proses Inisialisasi atau pemberian harga awal







FlowLine
Menunjukan bagian arah instruksi dijalankan.

ΓΌ  Pembuatan Flowchart
·         Tidak adanya kaidah yang baku
·         Flowchart = gambaran hasil analisa suatu masalah
·         Flowchart dapat bervariasi antara 1 pemrograman dengan pemrograman lain
·         Secara garis besar ada 3 bagian utama : Input, Proces, Output.
·         Hindari pengulangan proses yang tidak perlu dan logika yang berbelit sehingga jalannya proses menjadi singkat.
·         Jalannya proses digambarkan dari atas ke bawah dan diberikan tanda panah untuk memperjelas.


Contoh Flowchart Program







0 komentar:

Posting Komentar